PURWOTENGAH

A. KONDISI GEOGRAFIS
Kelurahan Purwotengah adalah salah satu Kelurahan dari 6 Kelurahan yang ada di Kecamatan Kranggan Kota  Mojokerto. 

Adapun batas wilayah Kelurahan Purwotengah secara administratif adalah:
a.    Sebelah Utara     :   Kelurahan Gedongan         
b.    Sebelah Selatan  :   Kelurahan Jagalan
c.    Sebelah Barat      :   Kelurahan Kauman
d.    Sebelah Timur     :   Kelurahan Balongsari


B. KOMPOSISI PEGAWAI
Dalam rangka mendukung pelaksanaan tugas pokok dan fungsi kerja, Kelurahan Purwotengah didukung oleh sumber daya yang telah sesuai. Berdasarkan struktur organisasi jumlah pegawai yang tersedia sampai dengan saat ini sebanyak 8 orang Pegawai Negeri Sipil.


C. DATA – DATA LAINNYA
1. Jumlah Penduduk

No.
Keterangan
Laki-laki
Perempuan
Jumlah
1.
Warga Negara Asing (WNA)
0
3 3
2.
Warga Negara Indonesia (WNI)
1.022 1.005
2027

Jumlah
1.022 1.005
2.030



2. Data Nama Lingkungan RT dan RW

No.
Nama Lingkungan
Jumlah RW
Jumlah RT
1.
SENTANAN TENGAH
2
6
2.
PANGREMAN 2 8
3.
GALUAN 1 4




Jumlah
5 18




3. Jumlah Warga Tidak Mampu/Miskin

No.
RT
RW
Nama Lingkungan
JUmlah KK
1.
1
1 SENTANAN TENGAH 2
2.
2
1
SENTANAN TENGAH 8
3.
3
1
SENTANAN TENGAH 5
4.
1
2 SENTANAN TENGAH 4
5.
2 2 SENTANAN TENGAH 3
6.
3 2 SENTANAN TENGAH 5
7.
2 1 PANGREMAN 2
8.
3 1 PANGREMAN 9
9.
4 1 PANGREMAN 1
10.
1 2 PANGREMAN 2
11.
2 2
PANGREMAN 1
12.
3
2 PANGREMAN 11
13.
4 2 PANGREMAN
2







JUMLAH
53



4. Jumlah Rumah Tidak Layak Huni

No.
RT
RW
Nama Lingkungan
Jumlah
1.
2 1
Sentanan Tengah 2
2.
2 1 Sentanan Tengah 1
3.
1 1 Pangreman 1
4.
4
1
Pangreman 2







JUMLAH
9

5. DATA RT DAN RW KELURAHAN PURWOTENGAH





LINK TERKAIT